Pakan Dan Jamu Ayam Bangkok Yang Bagus


Pakan Beternak Ayam Bangkok Yang Bagus. Saat memulai usaha beternak ayam bangkok, kita harus banyak mengumpulkan informasi - informasi segala tentang bangkok, jika sebelumnya saya teleah menulis tentang Peluang Usaha Beternak Ayam Bangkok atau anda bisa memulai membaca artikel saya tentang Cara Beternak Ayam Bangkok Yang Baik ataupun artikel saya tentang bagaimana ciri - ciri ayam bangkok unggulan Ciri - Ciri Ayam Bangkok Unggulan, nah pada kesempatan kali ini saya akan menuliskan tips tentang bagaimana memilih pakan untuk ternak ayam bangkok yang baik.

Tips Memilih Pakan Ayam bangkok Yang Baik, Pertumbuhan ayam akan menyesuaikan dari hasil pemberian dan gizi yang kita berikan , biasanya ayam yang diberi makanan yang berkualitas akan mempunya badan yang bagus, dengan pakan yang bagus ayam pun dapat berproduksi dengan baik, kesehatanya pun akan terjaga dan pemberian gizi akan membuat ayam menjadi lebih maksimal pertumbuhanya.

Pencamppuran makanan yang baik untuk ayam adalah dengan 1 : 3 dari pur dan dedak atau bekatul, untuk ayam bangkok yang sudah dewasa, sedangkan untuk anakan ayam bangkok hanya di beri pur agar pertumbuhannya maksimal.

Satu lagi nih tips dari saya yaitu pemberian jamu untuk ayam bangkok, ayam bangkok di beri jamu berupa telur ayam bangkok ( kuning nya saja ) kemudian di suap ke ayam jago, plus ada tambahan lagi yaitu daging belut yang di iris - iris jangan dimasak, biarkan mentah saya kemudian di berikan (disuap) ke ayam bangkok, tujuan pemberian ayam daging belut ke ayam bangkok adalah agar bangkok menjadi agresif saat diadu.

Sekian info dan tips dari saya tentang : Pakan Ayam Bangkok Yang Bagus, Pakan Beternak Ayam Bangkok Yang Bagus, Tips Memilih Pakan Ayam bangkok Yang Baik. semoga bermanfaat. 


Subscribe to receive free email updates: